ARJUNA Blog

Believe In yourself, don't let the people discourage you

Popular Post

Ads Here

Minggu, 19 Februari 2017

Cara Mengatasi Smartphone yang Lemot


Smartphone merupakan gadget pintar yang banyak digunakan oleh semua orang didunia. Dengan smartphone kita bisa melakukan banyak hal yang bisa memenuhi kebutuhan manusia. Kebutuhan mobilitas manusia yang tinggi menuntut kinerja smartphone yang baik, biasanya setiap ingin membeli smartphone baru hal pertama yang dilihat adalah spesifikasinya. Kalo urusan design smartphone adalah hal yang kesekian.

Tetapi sebaik apapun spesifikasinya pasti smartphone yang digunakan dapat mengalami lemot/lag. Hal ini tentunya sangat menjegkelkan terlebih lagi buat orang yang mobilitasnya tinggi dan hal ini dapat mengganggunya. Kali ini aku bakal lasih tips cara mengatasi smartphone agar tidak lemot

  1. Selalu update Sistem Operasinya, hal ini dapat membantu mengatasi smartphone yang lemot karena dengan pembaharuan sistem maka secara otomatis akan meminimalisir bugs sistem operasi versi yang lama
  2. Memori Terlalu Penuh, ini sangat berpengaruh terhadap kinerja smartphone. Meskipun aplikasi yang diinstall tidak terlalu banyak tetapi tanpa kita sadari ada file sampah (junk file) yang otomatis tersimpan dalam memori kita
  3. Bersihkan Cache,  cache hampir sama dengan file sampah. kita harus sering - sering menghapusnya agar kinera smartphone menjadi lebih baik
  4. Rajin-rajinlah menscan smartphone, sama seperti komputer, smartphone harus rajin - rajin di scan untuk menghidari adanya virus
  5. Jangan menggunakan widget yang tidak perlu, bijaklah dalam menggunakan widget karena widget menjadi faktor android lemot. Widget tetap bekerja meskipun tidak digunakan

Itu tadi beberapa tips untuk mengatasi smartphone yang lemot

Terima Kasih dan semoga bermanfaat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar